Keluarga Epiphaneia

Minggu Kebangkitan: Tinggal Sesaat Saja

Ev. Sri Umiyati P. Season 4 Episode 22

Apakah dukacita yang amat membuat para murid lupa akan perkataan Tuhan Yesus, ataukah karena para murid lupa perkataan Yesus maka mereka berdukacita? Bagaimanapun, dalam dukacita karena Guru dan Sahabat yang mereka kasihi dan hormati baru saja dianiaya dan dibunuh, dan dalam ketakutan kalau-kalau mereka yang juga membunuh Yesus kemudian datang pada mereka, para murid tidak meninggalkan perintah Tuhan yang tertulis. Kesedihan mereka tidak membuat kasih dan kerja para murid bagi Tuhan luntur. Dan Tuhan memberikan hadiah bagi mereka yang menanti Dia; kegenapan perkataan-Nya tentang kegembiraan yang tidak dapat dirampas dari mereka yang menanti-Nya.

Ev. Sri Umiyati P. dalam Ibadah Kebangkitan Tuhan Yesus, 20 April 2025.

Kirim pesan